Penyebab Kegagalan Timnas MLBB Putra Indonesia di SEA Games 2023 Menurut Saykots

Share This Post

Timnas MLBB Putra Indonesia harus gugur lebih awal di SEA Games 2023 yang berlangsung di Kamboja.

Padahal ekspektasi besar berada di pundak Timnas MLBB Putra Indonesia untuk meraih medali terutama medali emas.

Sayangnya Timnas MLBB Putra Indonesia harus gugur karena mengalami dua kekalahan di fase penyisihan grup SEA Games 2023.

Explaner Timnas MLBB Putra Indonesia, Saykots atau Rizqi memberikan penjelasan terkait kegagalan Timnas MLBB Indonesia di SEA Games 2023

“Kita ada mistake di (dua) game tersebut, kita berusaha memperbaiki juga,” kata INA Rizqi atau Saykots kepada media mengutip dari GGWP.id.

“Jadinya di match akhir ini, (kesalahan) yang kita perbaiki bisa memberikan hasil (kemenangan), walaupun ada mistake juga sedikit,” ujar Saykots usai laga menghadapi Singapura.

Seperti diketahui Timnas MLBB Putra Indonesia gagal melangkah lebih jauh usai menelan dua kekalahan di penyisihan grup.

Timnas MLBB Putra Indonesia terjungkal saat menghadapi tuan rumah Kamboja dan Myanmar di penyisihan grup.

Akibat dua kekalahan tersebut Timnas MLBB Putra Indonesia harus angkat koper terlebih dahulu dari SEA Games 2023.

Medali emas pun akhirnya jatuh ke tangan Filipina yang di laga final berhasil mengalahkan Timnas MLBB Malaysia.

+ posts

More Like This

Gamers8 Bakal Kembali dengan Rekor Hadiah Besar!

Arab Saudi akan pecahkan rekor hadiah turnamen terbesar dunia. Salah...

Perkenalkan Joshua “Ghirlanda” Bianchi, sang Ayah yang Kejutkan Kompetisi Tekken!

Mentalitas adalah kunci. Tak ada sponsor, seorang putri kecil yang...

Analisis: Beberapa Faktor Penyebab Naik Turun Performa yang Drastis dalam Esports

Beberapa hal terlintas dalam pikiran saat membahas dunia olahraga,...

Eksklusif: Indominator Ungkap Kesempatan Main Lagi Bareng Arsenal dan Prospek Musim Depan

Berganti karir adalah pilihan yang umum di kalangan atlit...

Eksklusif: Indominator Beberkan Pengalaman Main di Indonesia Football Eleague 2022!

Popularitas eFootball sebagai permainan sepak bola virtual di kawasan...
- Advertisement -