Hero Fighter yang Cocok Pakai Spell Inspire

Share This Post

Inspire bisa dikatakan sebagai spell yang cukup bagus karena bisa memberikan attack speed yang cukup tinggi.

Spell ini sangat cocok untuk hero-hero yang gunakan basic attack seperti hero Marksman di Mobile Legends.

Namun ternyata Inspire tak cuma bisa digunakan untuk hero Marksman.

Karena nyatanya lima hero Fighter berikut ini cocok untuk gunakan spell inspire.

Berikut ini adalah daftar hero fight yang bisa menggunakan spell inspire

Freya

Pertama jelas Freya yang sangat andalkan Basic Attack untuk memberikan damage kepada lawan. Sebagai hero yang andalkan basic attack tentu Inspire cocok untuknya membuat hero ini bisa lebih cepat memberikan damage dan memberikan heal yang cukup kencang.

Minsitthar

Setelah revamp memang hero ini kuat dengan memberikan basic attack terutama lewat skill 2 miliknya.

Attack speed tinggi semakin membuat skill tersebut makin bisa sering digunakan kepada lawan.

Zilong

Pasifnya membuat Zilong bisa memberikan tiga attack sekaligus dalam satu waktu, dengan build attack speed pun dia bisa memberikan serangan dengan cepat, terlebih dengan Inspire, dia sudah seperti orang kesetanan ketika memberikan basic attack.

Argus

Tak jauh berbeda dari Zilong, Argus memiliki pasif yang membuat serangannya lebih cepat, tentu dengan bar pasif yang dimiliki attack speed tambahan seperti Inspire akan membuatnya bisa melakukan pasifnya dengan sangat cepat, damagenya akan semakin sakit dan mengerikan.

Sun

Terakhir ada Sun hero unik yang bisa clone. Baik dirinya ataupun Clone yang dimiliki akan memberikan serangan basic attack yang cukup tinggi, membuat Inspire akan membuat Sun dan Clone miliknya bisa langsung memberikan damage dengan lebih cepat lagi.

+ posts

More Like This

Gamers8 Bakal Kembali dengan Rekor Hadiah Besar!

Arab Saudi akan pecahkan rekor hadiah turnamen terbesar dunia. Salah...

Perkenalkan Joshua “Ghirlanda” Bianchi, sang Ayah yang Kejutkan Kompetisi Tekken!

Mentalitas adalah kunci. Tak ada sponsor, seorang putri kecil yang...

Analisis: Beberapa Faktor Penyebab Naik Turun Performa yang Drastis dalam Esports

Beberapa hal terlintas dalam pikiran saat membahas dunia olahraga,...

Eks CEO Evos Singgung Mantan Timnya dengan

Sempat mundur dari sorotan media esports, mantan CEO tim...

OHMYV33NUS, Atlet Esports Mobile Legends Pertama yang Mewakili Komunitas LGBTQ

Maskulinitas toksik saat ini menjadi permasalahan dalam kehidupan modern....

Jadi Kejutan, S2G Esports Raih Gelar Juara di PMGC Grand Finals 2022!

Babak final Pubg Mobile Global Championship (PMGC) 2022 baru...
- Advertisement -